Buku Profil Desa Hanura Tahun 2023

Konsep

Penduduk :
Penduduk adalah semua orang yang berdomisili di wilayah geografis Desa Hanura selama 12 bulan atau lebih dan atau mereka yang berdomisili kurang dari 12 bulan tetapi bertujuan untuk menetap.

Usia :
Informasi tentang tanggal, bulan dan tahun dari waktu kelahiran responden menurut sistem kalender Masehi. Informasi ini digunakan untuk mengetahui umur dari responden. Penghitungan umur harus selalu dibulatkan kebawah, atau disebut juga umur menurut ulang tahun yang terakhir. Apabila tanggal, bulan maupun tahun kelahiran seseorang tidak diketahui, pencacah dapat menghubungkan dengan kejadian-kejadian penting baik nasional maupun daerah.

Status Perkawinan:

  1. Belum Kawin Status dari mereka yang pada saat pencacahan belum terikat dalam perkawinan.
  2. Kawin Status dari mereka yang pada saat pencacahan terikat dalam perkawinan, baik tinggal bersama maupun terpisah. Termasuk didalamnya mereka yang kawin sah secara hukum (hukum adat, agama, negara, dsb) maupun mereka yang hidup bersama dan oleh masyarakat sekelilingnya dianggap sebagai suami istri.
  3. Cerai Hidup Status dari mereka yang telah hidup berpisah dengan suami atau istrinya karena bercerai dan belum kawin lagi.
  4. Cerai Mati Status untuk mereka yang telah hidup berpisah dengan suami atau istrinya karena meninggal dunia dan belum kawin lagi.

PKH (Program Keluarga Harapan) :
Program pemberian bantuan sosial bersyarat kepada Keluarga Miskin (KM) yang ditetapkan sebagai keluarga penerima manfaat PKH. PKH adalah program yang dibuat sebagai upaya penanggulangan penanggulangan kemiskinan. PKH membuka akses keluarga miskin terutama ibu hamil dan anak untuk memanfaatkan berbagai fasilitas layanan kesehatan (faskes) dan fasilitas layanan pendidikan (fasdik) yang tersedia di sekitar mereka. Manfaat PKH juga mulai menarik untuk mencakup para penyandang disabilitas dan lanjut usia dengan mempertahankan taraf kesejahteraan sosialnya. Melalui PKH, keluarga miskin percaya untuk memiliki akses dan memanfaatkan pelayanan sosial dasar kesehatan, pendidikan, pangan dan gizi, perawatan, dan pendampingan, termasuk akses terhadap berbagai program perlindungan sosial lainnya yang merupakan program komplementer secara berkelanjutan. PKH diarahkan untuk menjadi episentrum dan center of excellence penanggulangan kemiskinan yang menyinergikan berbagai program perlindungan dan pemberdayaan sosial nasional.

Metodelogi
Jumlah KK
Jumlah Penduduk
Mata Pencaharian menurut Sektor berdasarkan Bidang Usaha UMKM Tahun 2023
Data Pelaku UMKM dan IKM, 2023
Kesejahteraan Keluarga Berdasarkan Penerimaan PKH, 2023
Ketersediaan sarana Transportasi Umum di Desa Hanura, 2023
Tempat Penggilingan Padi di Desa Hanura, 2023
Jumlah Tempat Minimarket di Desa Hanura, 2023
Keberadaan Ormas di Desa Hanura, 2023
Keberadaan LSM di Desa Hanura, 2023
Data Nelayan Perjenis Kapal dan Alat Tangkap
Data PBB (Pajak Bumi dan Bangunan)